saw. diberi hadiah kambing, lalu bersabda:
‘Bagilah’.” Adapun ‘Aisyah ketika pembantunya
kembali, dia bertanya: “Apa yang dikatakan oleh
orang-orang yang dikirimi hadiah?” Sang
pembantu berkata:

(i)
‘Semoga Allah memberkahi kamu.’ …’Aisyah kemudian membalasnya:
(ii)
‘dan semoga Allah memberkahi mereka.’ …kami menjawab apa yang mereka ucapkan, dan pahala kami tetap (di sisi Allah).
(HR. Ibn As-Sunni 278)